Berita

Berita adalah salah satu produk jurnalistik yang mudah ditemui di berbagai media, baik online, cetak, maupun televisi. Berita berisikan laporan atas kejadian atau peristiwa yang sedang dan telah terjadi di ruang lingkup Pemerintahan Kabupaten, khususnya ruang lingkup Kecamatan Juntinyuat.

PELAYANAN MOP DAN MOW

A. Pengertian Kontrasepsi mantap (kontap ) adalah suatu tindakan untuk membatasi keturunan dalam jangka waktu yang tidak terbatas; yang dilakukan terhadap salah seorang dari pasangan suami  isteri atas permintaan yang bersangkutan, secara mantap dan sukarela. Kontap dapat diikuti baik oleh wanita maupun pria.  Tindakan kontap pada wanita disebut kontap wanita atau  MOW (Metoda Operasi Wanita

PELAYANAN MOP DAN MOW Read More »

PERESMIAN GEDUNG PD BPR KARYA REMAJA

Perusahaan Daerah Bank Perkreditan Rakyat (PD BPR) Karya Remaja Indramayu setiap tahun mampu meningkatkan laba usaha sekitar 20-25 persen. Bahkan dengan adanya gedung baru yang lebih repersentatif, PD BPR Karya Remaja dituntut untuk terus menaikan laba perusahaan. Hal tersebut ditegaskan Bupati Indramayu Hj. Anna Sophanah ketika meresmikan penggunaan gedung baru PD BPR Karya Remaja, Selasa

PERESMIAN GEDUNG PD BPR KARYA REMAJA Read More »

Zakat 5 Kecamatan 261 Juta, Anna : Zakat Sebagai Obat Berbagai Penyakit

Zakat, infaq dan shadaqah yang dikeluarkan bisa digunakan sebagai obat dari berbagai penyakit baik jasmani dan rohani. Hal tersebut ditegaskan Bupati Indramayu Hj. Anna Sophanah ketika memeberikan sambutan pada acara Penyaluran Zakat, Infaq, Shadaqah yang berlangsung di Kantor Kecamatan Haurgeulis, Jum’at (05/05/2017). Anna menambahkan, selain berfaedah sebagai obat berbagai penyakit. Zakat infaq dan shodaqah (ZIS)

Zakat 5 Kecamatan 261 Juta, Anna : Zakat Sebagai Obat Berbagai Penyakit Read More »

Scroll to Top